Kobe Bryant Pemain Bertalenta Pension di Tahun 2015

Masih ingatkah anda dengan Kobe Bryant, pria yang memiliki nama asli Kobe Bean Bryant ini merupakan mantan seorang pemain basket. Dia lahir pada tanggal 23 Agustus,1978 di Philadelphia, Pennsylvania. Sebagai pemain basket dia memiliki tinggi badan 198 cm dengan berat badan 96 kg.


Dalam sejarah karirnya sebagai seorang pemain basket di eranya dia merupakan salah satu pemain NBA terbaik dalam sejarah bahkan New York Times menulis ia "salah satu pemain yang terbaik dalam sejarah basket.  sedangkan Pada 2008 dan 2016, ESPN menyatakan Bryant sebagai shooting guard terbaik setelah Jordan dan beberapa pemain seperti Kevin Durant, Dirk Nowitzki, Dwyane Wade, dan Derrick Rose mengatakan Bryant sebagai Jordan versi generasi mereka.

Kobe Bryant Pensions Dari NBA
Kobe Bryant Pensions Dari NBA

Sebagai seorang pemain L.A. Lakers terbaik dia telah mendapatkan banyak gelar diantaranya NBA champion 5 kali, NBA Finals MVP 2 kali, NBA Most Valuable Player, NBA All-Star 18 kali, NBA All-Star Game MVP 4 kali, All-NBA First Team 11 kali, All-NBA Second Team 2 kali, All-NBA Third Team 2 kali, NBA All-Defensive First Team 9 kali, NBA All-Defensive Second Team 3 kali, NBA scoring champion 2 kali, NBA Slam Dunk Contest champion, NBA All-Rookie Second Team, Los Angeles Lakers all-time leading scorer dan Naismith Prep Player of the Year.


Sedangkan karir di tin NBA Amerika Serikat pada olimpiade dia mempersembahkan emas 2 kali di tahun 2008 di Beijing dan tahun 2012 di London. Dan mendapatkan emas pada ajang FIBA Americas Championship tahun 2007 di Las Vegas.


Kobe Bryant termasuk salah satu pemain NBA yang paling diperhatikan oleh pemain lawan tak heran jika dia selalu di marking oleh pemain lawan. Sepanjang berkarir walaupun dia sering di jaga ketat namun dia telah mendapatkan 33.643 Points, 7.047 Rebounds, dan 6.306 Assists. Raihan angka yang sangat banyak bagi seorang pemain NBA, dibandingkan pemain lain dia kemungkinan berada di atasnya karena dia pemain yang memiliki talenta alami.


Namun pada tanggal 29 November 2015 Bryant mengumumpak jika dirinya pensiun dan hal ini membuat kagat para penggemar NBA karene mereka tidak akan melihat kembali penampilan Bryant di setiap pertandingan. Penampilannya yang selalu memukau membuatnya selalu diingat sepanjang masa.


Kobe Bryant : Pension dari Pemain Basket Pada Tanggal 29 November 2015.

Belum ada Komentar untuk "Kobe Bryant Pemain Bertalenta Pension di Tahun 2015"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel